PROPOSAL PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN PARKIR
I. LATAR BELAKANG
Perusahaan-perusahaan
baik besar maupun kecil telah banyak menggunakan bantuan ilmu pengetahuan dan
teknologi dalam mendukung proses operasional perusahaan. Keberadaan komputer
dalam mendukung kegiatan operasional perusahaan telah meningkatkan efisiensi
tenaga dan waktu. Akhir-akhir ini, hamper seluruh mall, plaza, gedung dan hotel
yang ada menggunakan penerapan program komputer untuk mengatur proses
perparkiran. Program komputer tersebut sering sebagai Sistem Informasi
Perparkiran.
Sistem
informasi parkir merupakan salah satu bentuk pengembangan pengelolaan area
parkir dengan basis pemrograman informasi komputer. Sistem parkir bertujuan
menata parkir agar tertib dan tertata serta tidak terjadi kerumitan parkir pada
area parkir. Sebelumnya, jika menggunakan proses manual untuk melakukan proses
pencatatan kendaraan yang masuk dan keluar, maka akan memakan waktu yang cukup
lama untuk melakukan proses analisis terhadap data kendaraan tersebut sehingga
tidak efisien.
Maka
untuk mengatasi kekurangan tersebut, banyak perusahaan pengelolaan perparkiran
telah beralih ke program komputer. Data kendaraan yang masuk dan keluar akan
di-input oleh operator ke dalam komputer. Kemudian, berdasarkan data kendaraan
yang di-input tersebut, program komputer akan menganalisis dan memberikan berbagai
laporan yang dibutuhkan oleh manajemen perusahaan. Dengan adanya program
komputer ini, maka laporan yang didapatkan jauh lebih efisien, efektif dan
akurat dibandingkan dengan sistem manual.
II. TUJUAN
Sistem informasi
pelayanan parkir bertujuan untuk mempermudah proses analisis dan pencatatan
data kendaraan roda dua serta menghasilkan Database Sistem Informasi Pelayanan
Parkir yang baik. Sehingga setiap data dapat ditinjau dan dilaporkan dengan
baik serta dapat diinformasikan dengan jelas.
III. KONSEP
Konsep yang digunakan
dalam pembuatan Sistem Informasi Pelayanan Parkir ini adalah dengan menggunakan
pendekatan metode System Development Life Cycle (SDLC) , konsep ini
dikembangakn melalui beberapa tahap sebagai berikut :
A. Perencanaan
- Melakukan pengambilan/pengumpulan data
- Melakukan identifikasi masalah
B. Analisa permasalahan
Tahap ini melakukan
analisis kebutuhan fungsional aplikasi seperti data penduduk dari RT, bagian
penjelasan fitur-fitur yang dimasukan ke dalam aplikasi terdiri dari form menu
utama, admin, catatan penduduk, catatan keuangan, laporan, petunjuk penggunaan
aplikasi.
C. Perancangan
Pada tahap ini
melakukan perancangan struktur navigasi, perancangan input output dan
perancangan tampilan aplikasi dengan menggunakan bahasa pemrograman Java dengan
aplikasi Eclipse.
D. Implementasi
Pada tahap ini
menggunakan perangkat keras dengan Processor Intel core i5 64-bit Oprating
System, HD Grapich 1.30 GHz , RAM 4.00 GB, kemudian sistem operasi widows 7 dan
menerap hasil perancangan ke dalam suatu perangkat lunak berupa Eclipse.
E. Uji Coba Aplikasi
Tahap ini merupakan
tahap uji coba program yang dihasilkan dari tahap implementasi untuk mengetahui
apakah fungsionalitasnya terpenuhi dan sesuai dengan rancangan dasar
penelitian.
IV. USULAN
Dalam aplikasi ini terdapat menu di antaranya :
a) FILE
· Admin
*Berisi informasi admin yang sedang menjalankan sistem
· Login / Logout
*Masuk atau kelaur dari aplikasi sistem informasi pelayanan parkir
b) PENCATATAN PARKIR
· Data Parkir Mobil
*Berfungsi untuk menginput dan mengatur data mobil yang hendak keluar masuk parkiran
· Data Parkir Motor
*Berfungsi untuk menginput dan mengatur data motor yang hendak keluar masuk parkiran
· Data Parkir Lain
*Berfungsi untuk menginput dan mengatur data kendaraan-kendaraan lain yang hendak keluar masuk parkiran
c) LAPORAN PARKIR
· Laporan Parkir Mobil
*Berisi data-data mobil yang telah kelar masuk parkiran dalam kurun waktu yang tertentu
· Laporan Parkir Motor
*Berisi data-data motor yang telah kelar masuk parkiran dalam kurun waktu yang tertentu
· Laporan Parkir Lain
*Berisi data-data kendaraan-kendaraan lain yang telah kelar masuk parkiran dalam kurun waktu yang tertentu
V. TIME SCHEDULE
Dalam pembuatan aplikasi
sistem informasi pelayanan parkir, kami membuat beberapa tahapan yaitu sebagai
berikut :
1. Pengumpulan data dan perancangan
Pada tahap ini
pengumpulan data dilakukan dengan cara menganalisa kebutuhan yang ada seperti:
- PC dengan spesifikasi standar
- Software Eclipse
- Database MySQL
2. Analisis
Menganalisa masalah
yang ada, sebagaimana sistem di butuhkan, dan bagaimana sistem yang lama tidak
efektif, juga perubahan dari sistem lama kesistem yang baru.
3. Perancangan
Perancangan disini
adalah pembuatan prototype dari sebuah sistem yang akan di gunakan sebelum di
implementasikan.
4. Implementasi
Tahap Implementasi yang
dimaksudkan disini adalah pembuatan aplikasi dan beberapa kebutuhan untuk
dibangunnya sistem.
5. Pengujian
Uji coba aplikasi yang
dibuat agar tidak meleset dari sistem yang ada sebelumnya.
VI. PERHITUNGAN KOTOR
VII. OPERASIONAL
Pengoprasian Aplikasi sistem
informasi pelayanan parkir ini menggunakan komputer dengan OS windows 7 dan
maksimal windows 8, dengan spesifikasi minimal RAM 512 dan minimal processor
dualcore. Aplikasi ini dapat mempermudah pekerjaan suatu instansi atau
organisasi dalam mengelola suatu lahan parkir.
PROPOSAL PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PELAYANAN PARKIR
Reviewed by Lukems
on
10.49
Rating: 5